Kanit II Dalmas Pimpin Anggota Sat Sabhara Polres Lembata Lakukan Patroli Dialogis

Kanit II Dalmas Pimpin Anggota Sat Sabhara Polres Lembata Lakukan Patroli Dialogis

Tribratanewslembata- Polres Lembata, Dalam Rangka Memutus Mata Rantai Covid-19, Serta Meminimalisir Tingkat Kriminalitas Di Kabupaten Lembata, Anggota Sat Sabhara Laksanakan Patroli Malam. Patroli Dipimpin Langsung Kanit Dalmas Polres Lembata Bripka Yan S. T. Borel Bersama Anggota Sat Sabhara Polres Lembata.Rabu (08/07/2020) pkl.23.00 wita

Kami Melakukan Sosialisasi Serta Anjuran Pemerintah Tentang Pencegahan Penyebaran Virus Corona Atau Covid-19 Dan Serta Selalu Mengedepankan Protocol Kesehatan Di Era New Normal, Kami Juga Menghimbau Kepada Masyarakat Untuk Selalu Mencuci Tangan, Hindari Keramaian Dan Selalu Menjaga Lingkungan Sekitar.

Adapun Regu Patroli Menuju Ke Jalur Seputaran Waikomo Dan Menyambangi Sejumlah Anak Pemuda Yang Sedang Duduk Berkumpul Selanjutnya Kami Memberikan Pesan Pesan Kamtibas, Selalu Mengedepankan Protocol Kesehatan Saat Beraktifitas, Lebih Lanjut Kami Meminta Agar Mereka Dapat Membubarkan Diri Untuk Selanjutnya Kembali Kerumah Masing Masing.

Anggota Patroli Bergerak Menuju Pasar PADA Menyambangi Para Pedagang Serta Lakukan Himbauan Himbauan Kamtibmas.

Sembari Berpatroli Sosialisasikan “New Normal” Personil Sabhara Juga Memberikan Himbauan Kepada Para Pedagang Pasar PADA Untuk Memakai Masker Di Saat Beraktifitas Di Areal Pasar, Karena Virus Covid-19 Dapat Menyebar Dari Media Atau Alat Manapun Termasuk Melalui Udara.

Masyarakat Harus Melakukan Perubahan Pola Hidup Dengan Tatanan Dan Adaptasi Kebiasaan Yang Baru Agar Dapat Hidup Produktif Dan Terhindar Dari Penularan Covid-19,” Ucap Kanit Dalmas.

Protocol Kesehatan Berlaku Bagi Siapa Saja Yang Terlibat Atau Berada Di Tempat Dan Fasilitas Umum. Prinsipnya Protocol Kesehatan Di Tempat Dan Fasilitas Umum Harus Memuat Perlindungan Kesehatan Individu Seperti Memakai Masker, Cuci Tangan Dengan Sabun, Jaga Jarak Fisik Dengan Orang Lain Dan Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Dengan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat.

“Warga Diharapkan Mengerti Dan Memahami Apa Yang Sudah Disampaikan Oleh Kami Dan Dapat Menerapkannya Dan Lebih Lanjut Diharapkan Agar Warga Masyarakat Dapat Bekerja Sama Dengan Pemerintah Maupun POLRI Guna Memutus Virus Covid-19." Tutup Kanit Dalmas.(42|H.K).

( HUMAS POLRE LEMBATA )