Bhabinkamtibmas Menyambangi Tokoh Masyarakat Bapak Usman Lakuba

Bhabinkamtibmas Menyambangi Tokoh Masyarakat Bapak Usman Lakuba

Tribratanewslembata- Berbagai Upaya Terus Dilakukan Jajaran Polsek Nubatukan Polres Lembata Dalam Memutus Mata Rantai Virus Corona Atau Covid-19. 
Personil Bhabinkamtibmas Kelurahan Lewoleba Timur Kecamatan Nubatukan Kabupaten Lembata Brigpol Hasan Sabon Melakukan Sambang Di Rumah Bapak Usman Lakuba Selaku Tokoh Masyarakat Kelurahan Lewoleba Utara Terkait Antisipasi Penyebaran Virus Covid-19.
Dalam Kegiatan Sambang Tersebut Selain Memberikan Himbauan Kamtibmas Dan Pesan Pesan Kamtibmas, Juga Memberikan Himbauan Dan Meminta Kepada Tokoh Masyarakat Untuk Terus Lakukan Sosialisasi Mengenai Wabah Virus Covid-19 Kepada Anak Anak Selama Liburan Agar Membatasi Keluar Rumah Dan Lukukan Pola Hidup Sehat Dilingkungannya.
Tidak Hanya Itu Personil Bhabinkamtibmas Juga Mengingatkan Kepada Warganya Agar Beraktifitas Diluar Rumah Diharapkan Selalu Menggunakan Masker. Selalu Mencuci Tangan, Dan Tetap Menjaga Kebugaran Tubuh Dan Selalu Berolahraga.
Brigpol Hasan Sabon Juga Tidak Lupa Menyampaikan, Bahwa Sosialisasi Akan Terus Dilakukan Dan Diharapkan Semua Elemen Bersinergi Mulai Dari Bhabinkamtibmas, Perangkat Desa, Tokoh Masyarakat Maupun Bidan Desa Untuk Menjaga Masyarakat Lawan Covid-19 Dengan Cara Sosialisasi Pencegahan Virus Covid-19. (42|H.K).

( HUMAS POLRES LEMBATA )