Pa Siaga Bersama Anggota Piket Fungsi Lakukan Pengecekan Tahanan Di Rutan Polres Lembata.

Pa Siaga Bersama Anggota Piket Fungsi Lakukan Pengecekan Tahanan Di Rutan Polres Lembata.
Tribratanewslembata.com- Pastikan Tahanan Tetap Lengkap Dan Sehat, Anggota Piket Fugsi Didampingi Pa Siaga Melaksanakan Pengecekan Secara Langsung Ruang Tahanan Dalam Rangka Antisipasi Kemungkinan Buruk Terjadi Pada Penghuni Tahanan Terkait Covid-19. Pa Siaga Polres Lembata IPDA Martin Gowing Melakukan Pengecekan Dan Kontrol Tahanan Yang Berada Di Rumah Tahanan Polres Lembata. Kegiatan Pengecekan Dan Kontrol Dilakulan Secara Langsung Di Ruang Tahanan Polres Lembata Dengan Tujuan Selain Mengecek Jumlah Tahanan Serta Mengecek Kesehatan Tahanan Juga, Mengecek Barang-barang Yang Berada Di Dalam Tahanan, Jumlah Tahanan Yang Dihuni Di Rutan Polres Lembata Sebanyak 8 Orang Dan Dalam Keadaan Sehat. Tidak Hanya Itu, Dengan Merebaknya Penularan Virus Covid-19 Sekarang Ini Maka Kita Juga Berupaya Untuk Mencegahnya Dengan Memberikan Himbauan Kepada Tahanan Agar Rajin Berolahraga Dan Selalu Menjaga Kebersihan Rutan Polres Lembata. "Pengecekan Tahanan Ini Dilakukan Untuk Memantau Secara Langsung Kondisi Penghuni Tahanan Dan Memeriksa Kemungkinan Kepemilikan Barang-barang Yang Bisa Membahayakan Jiwa Para Tahanan Atau Barang-barang Yang Bisa Digunakan Tahanan Sebagai Sarana Untuk Kabur Atau Melarikan Diri Dari Ruang Tahanan. Jika Diketemukan, Maka Barang-barang Tersebut Langsung Segera Kami Amankan, Kemudian Buku Mutasi Diisi Sesuai Dengan Isinya". Ungkap Pa Siaga II IPDA Martin Gowing. . (42|HK). ( HUMAS POLRES LEMBATA )